Hercules (2014)


SINOPSIS.
Semua orang tahu legenda Hercules dan kedua belas tugasnya. Cerita Hercules kali ini dimulai setelah tugas terakhirnya dan setelah sang legenda dihantui oleh dosa masa lalunya, Hercules kini telah menjadi tentara bayaran. Bersama dengan kelima sahabatnya, ia berkeliling Yunani untuk menjual jasanya dan menggunakan cerita legendanya untuk menakut-nakuti musuh.
Lalu, ketika raja asal Thrace meminta bantuan kepada Hercules melalui putrinya untuk mengalahkan panglima perang buas dan seluruh pasukannya yang mengerikan, Hercules sadar bahwa untuk membuat kebaikan dan mendapatkan keadilan bagi seluruh pihak, ia harus kembali menjadi pahlawan, menjadi legenda itu sendiri, ia harus menjadi Hercules. SUMBER

0 Response to "Hercules (2014)"

Post a Comment

Powered by Blogger